Rabu, 02 Januari 2013

Inilah Daftar Kenaikan Tarif Listrik Triwulan I-2013

Ini Unic
berdiri sejak 2008, website dengan konten aneh, unik, lucu gokil, misteri, extreme, senantiasa update setiap hari nya.
iniunic.blogspot.com | yang unic emang asyik | infromatif, inspiratif, dan menghibur hari hari mu :)

unic77 - klikunic - edan77 - detik77 - iniunic
Inilah Daftar Kenaikan Tarif Listrik Triwulan I-2013
Jan 3rd 2013, 01:30



Wakil Menteri ESDM Rudi Rubiandini mengungkapkan sejak 1 Januari 2013 PT PLN (Persero) telah memberlakukan kenaikan tarif listrik Triwulan I-2013 rata-rata sebesar 4,3%. Kenaikan tarif listrik dilakukan per tiga bulan, rencanan kenaikan tarif listrik hingga akhir tahun rata-rata mencapai 15%.


http://catatanpatrick.blogdetik.com/files/2012/10/b671dd39f8e976b5957a265085fddff9_tiang_listrik_pln.jpg

Berikut ini daftar kenaikan tarif listrik per golongan:

1. Golongan Sosial (S)

S2 daya 1.300 Volt Amper (Va) Tegangan Rendah tarif awal Rp 605 per Kwh naik 4% menjadi sebesar Rp 629 per Kwh

S2 daya 2.200 Va (TR) tarif awal Rp 650/Kwh naik 4% menjadi sebesar Rp 679/Kwh

S2 daya 3.500 Va sampai 200 Kva tarif awal Rp 755/Kwh naik 4,5% menjadi Rp 789/Kwh

S3 daya > 200 Kva tarif awal Rp 761 naik 5% menjadi Rp 799/Kwh


2. Golongan Rumah Tangga (R)

R1 daya 1.300 Va tarif awal Rp 790/Kwh naik 5,5% menjadi Rp 833/Kwh

R1 daya 2.200 Va tarif awal Rp 795/Kwh naik 6% menjadi Rp 843/Kwh

R2 daya 3.500 Va - 200 Kva tarif awal Rp 880/Kwh naik 6,5% menjadi Rp Rp 948/Kwh

R3 daya > 200 Kva tarif awal Rp 1.154 per Kwh naik 3,55% menjadi Rp 1.195/Kwh

3. Golongan Bisnis (B)

B1 daya 1.300 Va tarif awal dari Rp 795/Kwh naik 5% menjadi Rp 835/Kwh

B1 daya 2/200 Va sampai 5.500 Va dari Rp 905/Kwh naik 5% menjadi Rp 950/Kwh

B2 daya 6.600 Va sampai 200 Kva tarif awal Rp 1.151/Kwh naik 5,56% menjadi Rp 1.215/Kwh

B3 daya > 200 Kva tarif awal Rp 876/Kwh naik 11,30% menjadi Rp 975/Kwh

3- Golongan Industri (I)

I1 daya 1.300 Va tarif awal Rp 765/Kwh naik 5% menjadi Rp 803/Kwh

I1 daya 2.200 Va tarif awal Rp 790/Kwh naik 5% menjadi Rp 830/Kwh

11 daya 3.500 Va 14 Kva tarif awal Rp 915/Kwh naik 5% menjadi Rp 961/Kwh

12 daya 14 Kva sampai 200 Kva tarif awal Rp 870/Kwh naik 5% menjadi Rp 914/Kwh

13 daya >200 Lva Tegangan Menengah tari awal Rp 731 naik 3,50% menjadi Rp 757/Kwh

14 daya 30.000 Kva Tengangan Tinggi ke atas tarif awal Rp 605 naik 4% menjadi Rp 629/Kwh


4. Golongan Pemerintah

P1 daya 1.300 Va tarif awal Rp 880/Kwh naik 4,5% menjadi Rp 920/Kwh

P1 data 2.200 Va sampai dengan 5.500 Va tarif awal Rp 885/Kwh naik 5% menjadi Rp 929/Kwh

p-1 6.600 Va sampai 200 Kva tarif awal Rp 1.157/Kwh naik 5,45% menjadi Rp 1.220/Kwh

P-2 > 200 KVa tari awal Rp 813/Kwh naik 6% menjadi Rp 862/Kwh

P-3 tarif awal Rp 820/Kwh naik 5% menjadi Rp 861/Kwh

"Namun untuk golongan S,R,B,I dan P untuk daya 450 Va dan 900 Va tidak dikenaikan kenaikan tarif listrik," tandas Rudi di Kementerian ESDM, Rabu (2/1/2013).

sumber | iniunic.blogspot.com

You are receiving this email because you subscribed to this feed at blogtrottr.com.

If you no longer wish to receive these emails, you can unsubscribe from this feed, or manage all your subscriptions